Cara Memasang Meta Tag Otomatis Diblog
Kategori : Tips SEO
Meta tag merupakan sebuah keharusan yang wajib dimiliki bila blog anda ingin terindeks oleh search egine milik Google dan kawan-kawan. Meskipun dalam hal ini kita tidak ada yang tahu bagaimana search engine menilai blog kita untuk diindeks oleh mereka, tetapi menurut saya sendiri meta tag ini memang sangat dibutuhkan. Meskipun dari beberapa sumber mengatakan bahwa meta tag saat ini bukanlah menjadi suatu keharusan yang wajib terpasang diblog, tetapi menurut saya sendiri beranggapan bahwa meta tag saat ini masih sangat dibutuhkan. Hanya saja dengan beberapa faktor penunjang seperti selalu mengupdate artikel, dan menghindari dari yang namanya duplikat konten.
Mungkin dulu sebelum ditemukanya kode untuk mendiskripsikan meta tag otomatis pada setiap potingan, seorang blogger harus memasang meta tag tersebut dengan cara manual, yaitu meletakan meta tag satu persatu disetiap artikel. Memang hasilnya maksimal, tetapi akan membutuhkan waktu yang sangat lama. Coba anda bayangkan bila suatu blog telah memiliki artikel postingan yang sudah mencapai 500 artikel atau lebih, apa yang ada dibenak anda? Tetapi masa-masa seperti itu kini telah berlalu, karena para programmer blogger telah menukan cara yang lebih simple untuk memasang meta tag secara otomatis disetiap artikel blog anda.
Dibawah ini akan saya bagikan sebuah kode yang bisa menghasilkan meta tag secara otomatis pada setiap artikel postingan blog. Bila anda ingin menggunakan kode ini, silahkan mengikuti langkah demi langkah seperti yang ada pada tulisan dibawah ini.
Langkah 1
Login pada blog sobat dan masuk ke-Dasboard
Langkah 2
Rancangan >>> Edit HTML
Langkah 3
Cari kode <title><data:blog.pageTitle/></title> Agar lebih memudahkan anda dalam pencarian, bisa dilakukan dengan cara menekan CTRL + F pada keyboard komputer atau laptop anda.
Langkah 4
Bila kode yang dicari tadi telah ditemukan, maka ganti kode <title><data:blog.pageTitle/></title> dengan kode di bawah ini
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<b:if cond=’data:blog.url == "http://ALAMATBLOGANDA/"’>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<meta name=’DESCRIPTION’ content=’Ganti dengan deskripsi blog anda disini/>
<meta name=’KEYWORDS’ content=’Ganti dengan kata kunci blog anda disini‘/>
</b:if>
<b:if cond=’data:blog.pageType == "item"’>
<title><data:blog.pageName/> – <data:blog.title/></title>
<meta expr:content=’data:blog.pageName + “, ” + data:blog.title + “, ” + data:blog.pageName’ name=’Description’/>
<meta expr:content=’data:blog.pageName + “, ” + data:blog.title + “, ” + data:blog.pageName’ name=’Keywords’/>
</b:if>
Langkah 5
Silahkan simpan template blog anda dan lihat hasilnya…
Untuk memastikan apakah kode tersebut sudah terpasang dengan benar, coba sekarang anda cek disitus yang menyediakan widget untuk menganalisa meta tag seperti di www.seocentro.com.
Jangan lupa membaca artikel lainya di Blog ini untuk memaksimalkan blog anda agar cepat terindeks oleh Mesin Pencarian milik google dan kawan-kawan.
Cara memasang meta tag otomatis diblog, Tutorial memasang meta tag otomatis diblogger, Cara membuat meta tag otomatis disetiap artikel blog, Tips SEO dengan memasang meta tag otomatis diblog
Temukan akses ke ribuan informasi terbaru menarik lainnya
Dijamin Gak pake ribet dan Gratis!
Tutorial, blog gratis, bokep gratis, hiburan gratis, iklan gratis, permainan gratis, blog seo
Dijamin Gak pake ribet dan Gratis!
Tutorial, blog gratis, bokep gratis, hiburan gratis, iklan gratis, permainan gratis, blog seo
Baca Juga Artikel Menarik Lainya Yang Berkaitan Dengan
“Cara Memasang Meta Tag Otomatis Diblog”
“Cara Memasang Meta Tag Otomatis Diblog”
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Ada 2 Komentar untuk artikel Cara Memasang Meta Tag Otomatis Diblog.
Terimakasih sudah berbagi ilmunya, sukses selalu ya...
12 Oktober 2012 pukul 18.09sip mantab gan..
7 Desember 2012 pukul 08.31thanx..ntar gue nak coba dulu pasang metatag otomatisnya di blog gue..
Posting Komentar
Berikan Kritik & Saran Anda Untuk Blog Gopek Melalui Kotak Komentar Yang Telah Tersedia Dibawah ini...