Tips Membuat Blog Yang Baik dan Benar


Kategori : Tips dan Trik

Kali ini saya akan memberikan sedikit Tips Blogging kepada para Blogger Pemula yang baru memulai aktifitas Bloggingnya. Karena sebagai seorang Blogger ada baiknya anda memahami hal-hal apa saja sebenarnya pantangan dan yang dianjurkan oleh Google agar blog anda dapat dinilai oleh Google sebagai Blog yang berkualitas dimata search engine - nya, Mengapa Google ? mungkin jawabanya karena memang untuk saat ini google merupakan search engine no.1 yang paling banyak atau sering digunakan oleh para pengguna internet untuk melakukan sebuah pencarian yang di inginkan mereka.

Agar sebuah blog bisa terindex oleh google tidaklah semudah seperti awal kita mendaftar dan membuat blog Gratis di Blogger, tetapi ada beberapa aturan yang harus anda diperhatikan.


  • Isi Content blog anda dengan hal-hal yang menarik, unik dan bagus yang tidak banyak dibahas oleh blog lain. Gunakan gaya penulisan yang baik dan benar sesuai kamus bahasa indonesia agar pengunjung blog anda dapat mudah memahami maksud informasi yang ingin anda sampaikan.


    • Hindari duplikat content yang berasal dari alamat situs Blog lain, hal ini merupakan hal yang sangat penting sekali untuk anda hindari, karena sistem yang digunakan oleh google sangatlah benci dengan yang namanya duplikat content, meskipun anda bukanlah seorang penulis yang baik (sama seperti saya) tetapi jangan pernah ragu untuk menulis. meskipun gaya penulisan yang kurang baik, setidaknya tulisan yang anda tulis memang benar-benar murni berasal dari hasil pemikiran sendiri, maka isi content blog anda tentunya akan berbeda dengan Blog lain yang membahas pembahasan yang sama.


      • Gaya Bahasa Penulisan Jika anda tetap ingin mengcopy/paste content tulisan dari blog lain, sebaiknya yang harus anda lakukan yaitu melakukan perubahan gaya bahasa yang digunakan oleh penulis aslinya dengan gaya bahasa yang anda miliki tetapi dengan pesan informasi yang sama. Dan yang paling harus anda ingat yaitu melampirkan alamat situs dari mana tulisan tersebut berasal, dengan demikian Google masih dapat memakluminya. Tetapi jika anda tetap melanggar ketentuan yang telah dikeluarkan oleh Google ini, maka resiko yang harus anda terima yaitu Blog anda selamanya akan berada ditingkat bawah search engine atau yang terparahnya lagi Blog anda akan di bannet oleh Google sehingga Blog anda tidak akan pernah di index oleh seacrh engine untuk selamanya.


        • Update Content secara rutin dengan menulis minimal 2 kali dalam seminggu. Semakin sering anda menulis maka akan jauh lebih baik, karena setiap artikel yang anda tulis nantinya akan memiliki nilai sehingga akan menambah perbendaharaan kata kunci yang akan terindex oleh search engine. Semakin banyak content yang telah anda tulis, maka akan semakin besar pula peluang dan kesempatan blog anda untuk dapat ditemukan dan dibaca oleh para pengguna internat. Saya sendiri menulis artikel untuk Blog Gede ini satu content perhari, tujuanya agar Blog Gede cepat dikenal dan lebih akrab dengan search engine terutama Google. Bagaimana dengan anda?

        Mungkin hanya ini dahulu yang bisa saya tuliskan pada artikel posting  yang saya beri judul Tips Membuat Blog Yang Baik dan Benar. Sebenarnya masih ada beberapa hal lagi yang harus kita perhatikan untuk Membuat Blog Yang Biak dan Benar Tetapi karena berhubung saya sudah agak lelah menulis artikel ini, maka pada kesempatan selanjutnya akan saya lanjutkan kembali.

        Sebagai pengganti lanjutan dari tulisan tersebut, silahkan anda melihat-lihat isi content lainya, siapa tahu dari content-content tersebut ada artikel tulisan yang selama ini anda cari.

        Salam Blogging...


        Ayo bagikan artikel “Tips Membuat Blog Yang Baik dan Benar” ke teman-teman!

        Temukan akses ke ribuan informasi terbaru menarik lainnya
        Dijamin Gak pake ribet dan Gratis!
        Tutorial, blog gratis, bokep gratis, hiburan gratis, iklan gratis, permainan gratis, blog seo

        Baca Juga Artikel Menarik Lainya Yang Berkaitan Dengan
        “Tips Membuat Blog Yang Baik dan Benar”

        Ada 0 Komentar untuk artikel Tips Membuat Blog Yang Baik dan Benar.

        Posting Komentar

        Berikan Kritik & Saran Anda Untuk Blog Gopek Melalui Kotak Komentar Yang Telah Tersedia Dibawah ini...